REGASIFICATION AND LNG HUB TERMINAL

Harga Pembangunan Kapal LNG berdasarkan Ukuran

LNG ship atau akrab di sebut dengan LNGC merupakan moda transportasi yang di gunakan oleh perusahaan penghasil LNG untuk membawa LNG yang di hasilkan  ke customer nya. 
LNG ship ini di bangun di berbagai galangan kapal di dunia, baik di Korea Selatan atau jepang, kedua negara ini di kenal sebagai tempat untuk membuat kapal LNG.

Semakin besar ukuran kapal maka semakin besar pula biaya pembangunan nya. Sebagai contoh biaya investasi (CAPEX) untuk sebuah kapal LNG dengan ukuran  215,000 m3 harganya sebasr USD 250 million, sedangkan untuk sebuah kapal LNG dengan ukuran 135,000 m3 biaya nya sekitar USD 170 million, dan untuk sebuah kapal dengan ukuran 28,000 m3 harganya sekitar USD 80 million.

Banyak yang mengatakan bahwa pasar pengiriman LNG saat ini lemah dengan tarif sewa angkutan spot yang rendah dan karena kelebihan pasokan kapal LNG yang tersedia saat ini. Namun, dengan pasokan baru dari AS dan Australia, akan ada kebutuhan pesanan baru untuk kapal tanker LNG untuk memenuhi permintaan yang akan datang.

12 proyek LNG baru saat ini sedang dibangun, dengan lebih dari 120 juta ton per tahun kapasitas ekspor baru mulai beroperasi pada tahun 2020,”  
Dengan semakin banyak nya projek LNG yang akan di berproduksi maka akan semakin banyak kapal yang akan di bangun pula.


Belum ada Komentar untuk "Harga Pembangunan Kapal LNG berdasarkan Ukuran "

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel